Skip to content

Cerdas Berkarakter

MPLS Ramah Wujudkan Lingkungan Belajar Menggembirakan  dan Berkarakter

Jakarta, 12 Juli 2025 – Kementerian Pendidikan Dasar dan Menengah (Kemendikdasmen) menegaskan komitmen dalam menciptakan Masa Pengenalan Lingkungan Satuan Pendidikan (MPLS) Ramah yang menjunjung tinggi nilai kemanusiaan, perlindungan anak, dan penguatan karakter. Adapun enam prinsip MPLS Ramah, yaitu ramah, edukatif, efektif dan efisien, inklusif, partisipatif, dan fleksibel. “MPLS tidak hanya program yang berkaitan dengan pengenalan lingkungan […]

MPLS Ramah Wujudkan Lingkungan Belajar Menggembirakan  dan Berkarakter Read More »

Jadikan MPLS Ramah, Kemendikdasmen Terbitkan Surat Edaran (SE) dan Panduan Pelaksanaan MPLS Ramah

Jakarta, 8 Juli 2025 – Kementerian Pendidikan Dasar dan Menengah (Kemendikdasmen) melalui Pusat Penguatan Karakter (Puspeka) menyelenggarakan webinar tentang Sosialisasi Panduan Pelaksanaan Masa Pengenalan Lingkungan Satuan Pendidikan (MPLS) Ramah yang disiarkan secara langsung pada kanal Youtube Kemendikdasmen (8/7). Narasumber dalam webinar tersebut yakni Sekretaris Jenderal, Suharti; Direktur Jenderal PAUD, Pendidikan Dasar dan Pendidikan Menengah, Gogot

Jadikan MPLS Ramah, Kemendikdasmen Terbitkan Surat Edaran (SE) dan Panduan Pelaksanaan MPLS Ramah Read More »

Anak Indonesia Hebat, Berani Putus Rantai Narkoba: Puspeka Gelar Ruang Bincang Karakter Dalam Rangka Hari Anti Narkotika Internasional 2025

Jakarta, 26 Juni 2025 – Dalam rangka memperingati Hari Anti Narkotika Internasional (HANI) 2025, Pusat Penguatan Karakter (Puspeka), Kementerian Pendidikan Dasar dan Menengah (Kemendikdasmen), kembali menampilkan tayangan edukatif bertajuk Ruang Bincang Karakter (Ruang BK). Sebagai bentuk keprihatinan terhadap penyalahgunaan narkoba dan dukungan terhadap gerakan internasional tersebut, Ruang BK kali ini mengangkat tema “Anak Indonesia Hebat,

Anak Indonesia Hebat, Berani Putus Rantai Narkoba: Puspeka Gelar Ruang Bincang Karakter Dalam Rangka Hari Anti Narkotika Internasional 2025 Read More »

Webinar Nasional: Diseminasi Buku Panduan 7 Kebiasaan Anak Indonesia Hebat dan Evaluasi Penguatan Pendidikan Karakter di Sekolah

Jakarta, 4 Juni 2025 — Pusat Penguatan Karakter, Kementerian Pendidikan Dasar dan Menengah, terus berkomitmen dalam memperkuat ekosistem pendidikan karakter di satuan pendidikan melalui berbagai inisiatif strategis. Salah satunya adalah dengan menyelenggarakan kegiatan Webinar Solusi (Sosialisasi dan Diskusi) seri Penguatan Pendidikan Karakter Melalui Pembiasaan di Satuan Pendidikan (PPKPSP). Webinar ini dilaksanakan secara daring melalui Zoom

Webinar Nasional: Diseminasi Buku Panduan 7 Kebiasaan Anak Indonesia Hebat dan Evaluasi Penguatan Pendidikan Karakter di Sekolah Read More »

Puspeka Umumkan Pemenang Lomba Kreasi Cover Lagu 7 Kebiasaan Anak Indonesia Hebat

Jakarta, 27 Mei 2025 — Sebagai bagian dari upaya menyosialisasikan Gerakan Tujuh Kebiasaan Anak Indonesia Hebat (G7KAIH), Kementerian Pendidikan Dasar dan Menengah (Kemendikdasmen), melalui Pusat Penguatan Karakter (Puspeka), telah menyelenggarakan kegiatan Lomba Kreasi Cover Lagu Album Tujuh Kebiasaan Anak Indonesia Hebat yang berlangsung dari tanggal 2 hingga 24 Mei 2025. Kegiatan ini merupakan tindak lanjut

Puspeka Umumkan Pemenang Lomba Kreasi Cover Lagu 7 Kebiasaan Anak Indonesia Hebat Read More »

Perkuat Kolaborasi, Kemendikdasmen Berikan Apresiasi kepada Para Penggerak dan Inovator Pendidikan Nasional

Jakarta, 26 Mei 2025 – Upaya membangun pendidikan yang bermutu tidak hanya bergantung pada kebijakan pemerintah, tetapi juga pada kontribusi nyata dari berbagai pihak yang terlibat langsung. Untuk itu, Kementerian Pendidikan Dasar dan Menengah (Kemendikdasmen) menyelenggarakan Malam Tasyakuran Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) 2025 sebagai bentuk penghormatan dan apresiasi kepada para pemangku kepentingan yang telah menunjukkan

Perkuat Kolaborasi, Kemendikdasmen Berikan Apresiasi kepada Para Penggerak dan Inovator Pendidikan Nasional Read More »

Dari Aktivitas SAIH Hingga Seminar Deep Learning, Mendikdasmen Mendapat DukunganPemerintah Kabupaten Purworejo

Kab. Purworejo, 22 Mei 2025 – Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah (Mendikdasmen), Abdul Mu’ti, melakukan serangkaian kegiatan di Purworejo Jawa Tengah. Diawali dengan melaksanakan Senam Anak Indonesia Hebat (SAIH) bersama seluruh murid dan guru di halaman SMPN 2 Purworejo, sampai dengan hadir dalam Seminar di Universitas Muhammadiyah Purworejo, Kamis (22/5). Pendidikan kata Mendikdasmen adalah sarana

Dari Aktivitas SAIH Hingga Seminar Deep Learning, Mendikdasmen Mendapat DukunganPemerintah Kabupaten Purworejo Read More »

Menyiapkan Peserta Didik Menghadapi Ujian Akhir Semester dengan Memperhatikan Kesehatan Mental

Jakarta, Kemendikdasmen – Kementerian Pendidikan Dasar dan Menengah (Kemendikdasmen) melalui Pusat Penguatan Karakter (Puspeka) menyelenggarakan Webinar Interaktif Ruang Bincang Karakter (BK) bertajuk “Mental Sehat, Prestasi Melesat! dengan 7 Kebiasaan Anak Indonesia Hebat” pada Rabu, 21 Mei 2025 pukul 16.00 WIB. Webinar ini diikuti oleh murid dan guru dari seluruh Indonesia melalui Zoom dan disiarkan secara

Menyiapkan Peserta Didik Menghadapi Ujian Akhir Semester dengan Memperhatikan Kesehatan Mental Read More »

Seminar 7KAIH: Orang Tua Berperan Penting Wujudkan Karakter Anak Indonesia Hebat

Jakarta, 19 Mei 2025 – Kementerian Pendidikan Dasar dan Menengah (Kemendikdasmen) melalui Pusat Penguatan Karakter (Puspeka) berkolaborasi dengan Dharma Wanita Persatuan (DWP) Kemendikdasmen menyelenggarakan seminar nasional bertajuk “Peran Orang Tua dalam Membentuk 7 Kebiasaan Anak Indonesia Hebat (7KAIH)” di Jakarta, Senin (19/5).   Seminar yang digelar dalam rangka memperingati Hari Pendidikan Nasional 2025 itu dihadiri

Seminar 7KAIH: Orang Tua Berperan Penting Wujudkan Karakter Anak Indonesia Hebat Read More »

Wamendikdasmen Atip: Generasi Cerdas Berkarakter Tercipta dari Sistem Pendidikan yang Mendorong Manusia Bernalar Kritis

Deli Serdang, 15 Mei 2025 – Bangsa Indonesia membutuhkan generasi penerus yang tidak hanya cerdas secara akademis tapi juga berkarakter. Pendidikan adalah bagian untuk mengaktifkan nalar manusia agar memiliki pola pikir yang cerdas. Ini pula yang menjadi tujuan kemerdekaan negara yakni mencerdaskan kehidupan bangsa. Wakil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah (Wamendikdasmen), Atip Latipulhayat, mengatakan, melalui

Wamendikdasmen Atip: Generasi Cerdas Berkarakter Tercipta dari Sistem Pendidikan yang Mendorong Manusia Bernalar Kritis Read More »

wpChatIcon
wpChatIcon